PENGARUH HARGA DAN PROMOSI SERTA TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HANDPHONE VIVO DI MEDAN

Eka Ummi Kalsum, Doly Andrie F Siregar, Ika Mary Pasaribu

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari harga dan promosi serta trust terhadap keputusan pembelian handphone vivo di Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah Masyarakat Medan yang membeli dan menggunakan handphone vivo jumlah sampel sebanyak 75 orang. Model analisis data yang digunakan adalah analisis regresi liniear berganda. Metode penelitian menggunakan pendekatan  deskriptif kuantitatif yang didukung survey, serta bersifat explanatory.  

Hasil penelitian dengan pengujian secara parsial (uji t) menunjukkan bahwa harga berpengaruh positif  dan sifnifikan terhadap Keputusan pembelian handphone vivo di Medan. Promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian handphone vivo di Medan. trust berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian handphone vivo di Medan. Selanjutnya hasil uji serempak (uji F) menunjukkan bahwa harga dan promosi serta trust  berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian handphone vivo di Medan.

Nilai koefisien determinasi (R2)  harga, promosi, trust mampu menjelaskan variabel Keputusan pembelian sebesar 55,7 % dan sisanya 44,3 % dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti kualitas pelayanan, kualitas produk, merek dan sebagainya.


Keywords


Harga, Promosi, Trust, Keputusan Pembelian.

References


Arianty, Nel. 2016. Manajemen Pemasaran. Medan : Perdana Publishing

Jaiz, Muhammad. 2014. Dasar-Dasar Periklanan. Cetakanke I. Yogyakarta: GrahaIlmu.

Kotler, Philip dan Kevin Lane Keller. 2016. ManjajemenPemasaranJilid 1 . Jakarta; Erlangga.

Kotler,Philipdan Gray Amstrong. 2018.Prinsip-PrinsipMarketing EdisiKetujuh. Jakarta:SalembaEmpat

Lupioyadi, Rambat.2013.ManajemenPemasaran Jasa BerbasisKompetensi. Edisi 3. Jakarta : SalembeEmpat.

Lamb, Charles. W. et.al. 2001. PemasaranEdisiPertama. Jakarta : SalembaEmpat.

Mowen, John C. 2011. PerilakuKonsumen. Edisi 2. Jakarta : Erlangga.

Mowen, John. Michael Minor. 2002. PerilakuKonsumen. Jakarta : Erlangga.

Putri, Budi Rahayu Tanama. 2017. ManajemenPemasaran. Denpasar : Universitas Udayana

Schiffman, Leon dan Leslie Lazar Kanuk. 2014. PerilakuKonsumen, EdisiKesebelas. Jakarta: PT. Indeks.

Sugiyono. 2018. Metode PenelitianKuantitatif, Kualitatit dan R&D. Bandung; Alfabeta.

Tjiptono, Fandy dan Gregorius chandra. 2016. Service, Quality & satisfaction.Yogyakarta: Andi.

Tjahyadi, Rully.2006.Brand Trust Dalam KonteksLoyalitas Merek : Peran Karakteristikmerek, karakteristik Perusahaan Dan Karakteristik Hubungan Pelanggan-Merek. Jurnal Manajemen Volume 6 No,1,

Esti Nur Wahidah. 2018. Pengaruh Harga, Promosion Dan Customer Trust Terhadap Keputusan Pembelian Tiket Pesawat Secara Online Pada Situs Traveloka. Com. Jurnal Manajemen Dirgantara Volume 11 No.2.

Ridhon MB Simangunsong. 2021 . Pengaruh Promosi, Harga, Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Di E-Commerce Shopee Pada Mahasiswa HKBP Nomensen Medan. Jurnal Ilmu Sosial Dan Politik Volume 2.




DOI: https://doi.org/10.46576/bn.v7i2.4951

Article Metrics

Abstract view : 225 times
PDF (Bahasa Indonesia) – 73 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 IKA MARY PASARIBU, Eka Ummi Kalsum

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Bisnis Net Terindeks pada:

   

Member Of: 

BISNIS NET : JURNAL EKONOMI DAN BISNIS Published By :
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS DHARMAWANGSA

Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783  Fax. 061 6615190
Surat Elektronik : jurnal_bisnisnet@dharmawangsa.ac.id

 

 Creative Commons License

Bisnis Net : Jurnal Ekonomi dan Bisnis By Universitas Dharmawangsa is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at
 http://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/bisnet/index