Perancangan Sistem Informasi Penjadwalan Kuliah Berbasis Web Pada Fakultas Komputer Dan Multimedia Di UNIKI
Abstract
Abstrak
Penjadwalan merupakan hal yang pasti dilakukan dalam dunia pendidikan salah satunya di universitas karena perkuliahan tidak akan bisa berjalan jika jadwal kuliah belum terbentuk, perencanaan jadwal kuliah memerlukan waktu yang relatif lama dan membutuhkan ketelitian lebih dalam penyusunannya. Dengan adanya sistem penjadwalan berbasis web ini dapat mempermudah proses penjadwalan perkuliahan, dan menjadi lebih efektif dan efisien. Sistem berbasis web ini menggunakan metode waterfall (Air Terjun). Hasil penelitian sistem penjadwalan kuliah berbasis web ini dikatakan praktis karena mudah dalam penggunaan, dapat menyimpan data dengan cepat, mudah, dan akurat.
Â
Kata Kunci: Sistem Informasi, Web, Hypertext Preprocessor (PHP).
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.46576/device.v3i2.2696
Article Metrics
Abstract view : 551 timesPDF – 1275 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Annisa Fitria, Nunsina Nunsina
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
DEVICE : JOURNAL OF INFORMATION SYSTEM, COMPUTER SCIENCE AND INFORMATION TECHNOLOGY
Terindeks pada:
Member Of :
DEVICE : JOURNAL OF INFORMATION SYSTEM, COMPUTER SCIENCE AND INFORMATION TECHNOLOGY
Published by :FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
UNIVERSITAS DHARMAWANGSA
Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783 Fax. 061 6615190
E-mail : admin_device@dharmawangsa.ac.id
Device : Journal Of Information System, Computer Science And Information Technology by Universitas Dharmawangsa is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/device