ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MAHASISWA BERWIRAUSAHA DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA UNIVERSITAS DHARMWANGSA MEDAN
Abstract
ABSTRACT
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perilaku konsumen terhadap permintaan usaha mahasiswa berwirausaha di masa pendemi covid-19 Pada Universitas Dharmawangsa Medan. Penelitian ini adalah merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Teknik simple rendom sampling sebanyak 26 orang. Diperoleh dengan nilai alpha 0,05 atau 5% (dua sisi), diperoleh nilai rtabel yang digunakan adalah 0,388. Nilai rtabel ini selanjutnya digunakan untuk kriteria validitas item-item kuesioner. Untuk dapat dinyatakan valid/sahih, koefisien item total harus lebih besar dari 0,388.
Dari hasil yang disimpulkan bahwa kuesioner yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini dapat digunakan karena telah memenuhi persyaratan validitas. Berdasarkan tabel 4.8, diperoleh rhitung untuk variabel faktor dorongan dari dalam (internal) atau F1 sebesar 0,589 dan untuk variabel faktor sosial (external) atau F2 sebesar 0,546 serta variabel emosi atau F3 sebesar 0,656. Hasil tersebut menunjukkan bahwa rhitung lebih besar dari rtabel, maka dapat disimpulkan bahwa butir-butir instrumen dalam kuesioner dapat dikatakan reliabel/handal.
Kata Kunci : Berwirausaha, Covid 19, Prilaku KonsumenFull Text:
PDF (Bahasa Indonesia)DOI: https://doi.org/10.46576/jbc.v7i1.2173
Article Metrics
Abstract view : 148 timesPDF (Bahasa Indonesia) – 139 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Jurnal Bisnis Corporate
JURNAL BISNIS CORPORATE TERINDEKS PADA :
MEMBER OF :
BISNIS CORPORATE BERKOLABORASI DENGAN :
BISNIS CORPORATE : JURNAL ADMINISTRASI BISNIS published by :
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS DHARMAWANGSA
Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783 Fax. 061 6615190
Surat Elektronik : bisniscorporate@dharmawangsa.ac.id
Network Media : Jurnal Ilmu Komunikasi by Universitas Dharmawangsa is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/jubisco/index