AUDIT SISTEM INFORMASI PADA KLINIK PRATAMA ARAFAH MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT 5
Abstract
Audit sistem informasi memiliki peran penting dalam memastikan bahwa pengelolaan ini bertujuan ingin memastikan sistem informasi oprasional berjalan lancar dan menganalilis sistem yang sering mengalami gangguan di Klinik Pratama Arafah,Sawit Sebrang ,dengan menggunakan framework COBIT 5.Metode penelitian ini mencakup analilis terhadap proses teknologi informasi yang relevan dengan domain Align,Plan,and Organize(APO) serta Deliver, Server,and Support(DSS) dari COBIT 5.Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara,obsevasi,kuesioner ,dan studi literatur.Hasil audit menjukkan bahwa tingkat kemampuan proses sistem informasi klinik berada pada level 3(Defined Process),yang mencerminkan bahwa proses telah terstruktur dengan baik,tetapi belum sepenuhnya terintegrasi dan dioptimalkan.Beberapa area berbaikan yang diidentifikasi meliputi manajemen resiko IT dan penggelolaan layanan pengguna.Rekomendasi diberikan untuk meningkatkan tata kelola TI menuju level kapabilitas yang lebih tinggi,seseusi dengan standar COBIT 5.Penelitian ini bertujuan untuk memberikan panduan strategis bagi klinik Pratama Arafah dalam mengoptimalkan pemanfaatan sistem informasi guna mendukung layanan kesehatan yang lebih efektif dan efesien.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Andry, Johanes Fernandes, Francka Sakti Lee, William Darma, Paramita Rosadi, and Reynaldi Ekklesia. 2022. “Audit Sistem Informasi Menggunakan Cobit 5 Pada Perusahaan Penyedia Layanan Internet.” Jurnal Ilmiah Rekayasa dan Manajemen Sistem Informasi 8(1): 17. doi:10.24014/rmsi.v8i1.14761.
Dewa Gede Eka Krisna Prandana, A.A. Istri Ita Paramitha, and I Gede Juliana Eka Putra. 2019. “Evaluasi Tata Kelola Dan Audit Sistem Informasi Rumah Sakit Ganesha Dengan Menggunakan Kerangka Kerja Cobit 5.” Journal of Applied Management and Accounting Science 1(1): 65–75. doi:10.51713/jamas.v1i1.10.
Gusni, Rizqi Rizqi Andhika, Kraugusteeliana, and I Wayan Widi Pradnyana. 2021. “Analisis Tata Kelola Keamanan Sistem Informasi Rumah Sakit XYZ Menggunakan Cobit 2019 (Studi Kasus Pada Rumah Sakit XYZ).” Konferensi Nasional Ilmu Komputer (KONIK) 2019: 434–39.
Santoso, Cahyono Budy, and Aep Apandi Saleh. 2019. “Penerapan Metode Cobit 5.0 Domain Dss02 Dan Dss03 Untuk Mengukur Tingkat Kapabilitas Tata Kelola Sistem Di PT. Indofood Cbp Sukses Makmur Tbk.” Teknois : Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi dan Sains 7(2): 13–26. doi:10.36350/jbs.v7i2.24.
Sepis, Yeremia Tomi. 2022. “Analisa Keamanan Sistem Informasi Menggunakan Framework Cobit 5 Dengan Domain Dss05 Dan Apo13 Di Pt Xyz.” TeIKa 12(01): 35–42. doi:10.36342/teika.v12i01.2821.
Simanjuntak, Dewi Marlina, Sri Agustina Rumapea, and Imelda Sri Dumayanti. 2024. “Audit Sistem Informasi Rawat Jalan Pada Rumah Sakit Umum Hkbp Balige Menggunakan Framework Cobit 5.” 4(1): 50–58.
Zulkarnaen, Damar Rivaldi, Rizki Wahyudi, and Andik Wijarnako. 2017. “Audit Sistem Informasi Pada Rumah Sakit Umum Daerah Banyumas Menggunakan Framework Cobit 4.1.” Jurnal Pro Bisnis 10(2): 27–37.
DOI: https://doi.org/10.46576/wdw.v19i1.5545
Article Metrics
Abstract view : 181 timesPDF (Bahasa Indonesia) – 80 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 Nety Etika Sari, Nur Hafizah, Della Ananda

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Warta Dharmawangsa Terindex pada:
Member Of :
Diterbitkan oleh:
UNIVERSITAS DHARMAWANGSA
Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783 Fax. 061 6615190
Email : warta@dharmawangsa.ac.id
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.