Pengaruh Penerapan Terapi Kognitif Terhadap Tanda Dan Gejala Serta Kemampuan Mengontrol Perilaku Kekerasan Klien Skizofrenia
Abstract
Perilaku kekerasan merupakan perilaku yang menyakiti orang lain, diri sendiri dan lingkungan baik secara fisik maupun psikis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh terapi kognitif terhadap tanda dan gejala serta kemampuan mengendalikan perilaku kekerasan klien Skizoprenia. Desain penelitian “Quasi Eksperimen pre and post test with control Group” dengan Terapi Kognitif. Masing-masing kelompok control dan intervensi sebanyak 30 orang sampel. Kedua kelompok terlebih darulu diberikan terapi generalis. Terapi kognitif efektif menurunkan tanda dan gejala perilaku kekerasan sebesar 12,53 % dan meningkatkan kemampuan mengontrol perilaku kekerasan sebesar 17,59 %. Penelitian ini juga menunjukkan adanya korelasi antara tanda dan gejala perilaku kekerasan dengan kemampuan mengendalikan perilaku kekerasan pada klien Skizoprenia = 0,39. Terapi kognitif dianjurkan diterapkan pada klien dengan perilaku kekerasan dsertai dengan tindakan generalis.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Antai-Otong, Deborah. 2003. Psychiatric Mental Health Nursing. Vol. 38.
Halter, Margaret Jordan. 2018. “Varcarolis’ Foundations of Psychatric Mental Health Nursing A Clinical Approach (Edition 8).” Jakarta: ELSEVIER 1–1500.
Hikmat, Rohman, Iyus Yosep, Efri Widianti, Suryani Suryani, Aat Sriati, and Icih Susanti. 2024. “Stuart Stress Adaptation and Nola Pender’s Model on Mental Nursing Care of Patients Schizophrenia: Case Study.” OBM Neurobiology 8(4):1–10. doi: 10.21926/obm.neurobiol.2404249.
PAHO. 2023. “Mental Health: About Mental Health.” Pan American Health Organization 1– 33.
Slametiningsih, Ninik, Yunitri, Nuraenah, and Hendra. 2019. “Buku Ajar Kep Jiwa Gangguan Penelitian.” Bukuajar (KEPJIWA):1–91.
Townsend. 2015. “Psychiatric Mental Health Nursing Concepts of Care in Evidence-Based Practice by Mary C. Townsend DSN PMHCNS-BC (Z-Lib.org).pdf.” 1009.
Wardiyah, Aryanti, Teguh Pribadi, and Clara Santa Maria Yanti Tumanggor. 2022. “Terapi Relaksasi Napas Dalam Pada Pasien Dengan Resiko Perilaku Kekerasan Di Rs Jiwa Bandar Lampung.” Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (Pkm) 5(10):3611–26. doi: 10.33024/jkpm.v5i10.7322.
DOI: https://doi.org/10.46576/wdw.v19i1.6013
Article Metrics
Abstract view : 215 timesPDF (Bahasa Indonesia) – 111 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 Miswarti Miswarti, Maidawilis Maidawilis, Jufrika Gusni, Rosmi Eni, Metha Kemala Rahayu, Ridhyalla Afnihazi, Yanti Nopita

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Warta Dharmawangsa Terindex pada:
Member Of :
Diterbitkan oleh:
UNIVERSITAS DHARMAWANGSA
Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783 Fax. 061 6615190
Email : warta@dharmawangsa.ac.id
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.