PENERAPAN API IPAYMU SEBAGAI MEDIA PEMBAYARAN UANG SEKOLAH PADA YAYASAN JIHADUL ILMI MENGGUNAKAN RAPID APPLICATION DEVELOPMENT
Abstract
Yayasan Jihadul Ilmi merupakan sebuah yayasan yang dimiliki oleh umat yang dimana yayasan tersebut memiliki beberapa tingkat sekolah salah satunya sekolah mengenah atas ( SMA ) Al – Ulum Medan. Sma Al – Ulum Merupakan sekolah swasta yang beralamat Jl. Amaliun No. 10 Medan. Beberapa permasalahan yang sering terjadi dalam pelayanan pembayaran SPP yaitu pencatatan yang masih manual menyebabkan terkadang terjadi human error, karena pencatatan terkadang dilakukan seadanya. Misalnya jika pegawai yang bertugas melayani pembayaran SPP salah dalam mencatat data pembayaran atau keliru dalam perhitungan SPP setiap bulannya. Permasalahan lain yang muncul adalah dalam penyusunan laporan pembayaran SPP. Permasalahan yang sering dikeluhkan adalah sulitnya mengumpulkan data pembayaran spp yang terpisah- pisah di beberapa buku keuangan. Berangkat dari permasalahan diatas maka penulis coba membuat suatu sistem pembayaran spp dengan menggunakan metode penelitian Rapid Appilication Development yang merupakan strategi siklus hidup yang ditujukan untuk menyediakan pengembangan yang jauh lebih cepat dan mendapatkan hasil dengan kualitas yang lebih baik dibandingkan dengan hasil yang dicapai melalui siklus tradisional. Hasil dari penelitian ini diharapkan menghasilkan sebuah aplikasi pembayaran uang sekolah untuk yayasan jihadul Ilmi
Kata Kunci : Pembayaran, Uang SPP, SMA Al- UlumFull Text:
PDFReferences
Fauzi, A., & Harli, E. (2017). Peningkatan Kualitas Pelayanan Melalui CRM dengan Metode RAD. Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem Dan Teknologi Informasi), 1(1), 76. https://doi.org/10.29207/resti.v1i1.16
Cita, D., Candra, S., Syafirullah, L., & Faiz, M. N. (2020). Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Uang Sekolah Menggunakan Metode Waterfall. November, 41–48..
Putra, D. A., Made, G., Sasmita, A., Udayana, U., & Informasi, T. (2020). E-Commerce Marketplace Petshop Menggunakan Integrasi Rajaongkir API dan iPaymu Payment Gateway. 1(1).
Putri, M. P., & Effendi, H. (2018). Implementasi Metode Rapid Application Development Pada Website Service Guide “ Waterfall Tour South Sumatera .” 07(September), 130–136.
Riswanda, D., & Priandika, A. T. (2021). Analisis dan perancangan sistem informasi manajemen pemesanan barang berbasis online. 2(1).
DOI: https://doi.org/10.46576/syntax.v4i2.3956
Article Metrics
Abstract view : 114 timesPDF – 80 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Syntax: Journal of Software Engineering, Computer Science and Information Technology
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.