SELA (SELF AWARENESS) CAMPAIGN SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KESADARAN MENTAL REMAJA DI DESA PAYA BAKUNG

Beby Astri Tarigan, Nicholas Chowin, Cornelissen F, Regina Yusvanila Vebiani, Rio Fernando Panjaitan

Abstract


Sejak pemberlakuan perubahan sistem edukasi selama pandemi covid 19, banyak dampak yang mempengaruhi kehidupan remaja khususnya pada kesehatan mental. Meskipun demikian, masih terdapat kurangnya perhatian akan hal tersebut khususnya dalam bidang pendidikan dimana masyarakat masih belum memahami pentingnya kesehatan mental di zaman sekarang. Terbentuknya SELA (Self Awareness) Campaign bertujuan untuk mengedukasi pentingnya edukasi kesadaran mental khususnya kepada remaja. Dalam pembahasannya, edukasi dan pemaparan informasi mengenai kesehatan mental sendiri tidak cukup untuk membuat remaja agar tertarik dan terdorong untuk mempelajarinya lebih lanjut. Dilihat dari keseluruhan permasalahan kesehatan mental remaja, dapat disimpulkan bahwa yang melatarbelakangi munculnya masalah kesehatan mental adalah kesadaran diri mereka yang kurang dalam mempelajari diri sendiri, dalam hal ini dikatakan dengan self awareness atau kesadaran diri. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan penyuluhan edukasi konvensional yang interaktif, santai dan tidak invasif dalam upaya meningkatkan kesadaran mental remaja Desa Paya Bakung. Tahapan kegiatan mulai dari pemberian pretest posttest, psikoedukasi, pemaparan edukasi dan terakhir evaluasi berlangsung selama 3 bulan yang diawali oleh sosialisasi program dan koordinasi dengan pihak Desa Paya Bakung. Metode penyuluhan bersifat konvensional yang melibatkan pelaksana langsung dengan mitra. Pada hasil kegiatan yang dilaksanakan, adanya peningkatan kesadaran mental melalui pengukuran dengan pretest dan postest yang mengalami kenaikan rata-rata 29%. Hal ini menunjukkan keantusiasan dari peserta untuk memperoleh informasi dan memahami lebih dalam mengenai kesadaran mental.


Keywords


Kesehatan Mental; Kesadaran Diri; Remaja; Edukasi

Full Text:

PDF

References


Bak, W. (2014). Self-Standards and Self-Discrepancies. A Structural Model of Self-Knowledge. Current Psychology, 3(3), 155–173. https://doi.org/10.1007/s12144-013-9203-4

Giroux, D. & Geiss, E. (2019). Evaluating a Student-Led Mental Health Awareness Campaign. Psi Chi Journal of Psychological Research, 24(1), 61-66. https://doi.org/10.24839/2325-7342.

Ijadi-Maghsoodi, R., Bonnet, K., Feller, S., Nagaran, K., Puffer, M., & Kataoka, S. (2018). Voices from Minority Youth on Help-Seeking and Barriers to Mental Health Services: Partnering with School-Based Health Centers. Ethn Dis, 28(2), 437-444. https://doi: 10.18865/ed.28.S2.437.

Kaligis, F., Ismail, R. I., Wiguna, T., Sabarinah, Indriatmi, W., Gunardi, H., Pandia, V., & Magdalena, C. C. (2021). Mental health problems and needs among transitional-age youth in Indonesia. International Journal of Environmental Research and Public Health, 18(8), 4046. https://doi.org/10.3390/ijerph18084046

Patil, U., Kostareva, U., Hadley, M., Manganello J. A., Okan, O., Dadaczynski, K., Massey, P. M., Agner, J., & Sentell, T. (2021). Health Literacy, Digital Health Literacy, and COVID-19 Pandemic Attitudes and Behaviors in U.S. College Students: Implications for Interventions. International Journal of Environmental Research and Public Health, 18(6), 3301. https://doi.org/10.3390/ijerph18063301

Putri, A. W., Wibhawa, B., Gutama, A., S. (2015). Kesehatan Mental Masyarakat Indonesia (Pengetahuan, Dan Keterbukaan Masyarakat Terhadap Gangguan Kesehatan Mental). Prosiding Penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 147-300. https://doi.org/10.24198/jppm.v2i2.13535

Rajkumar, E., Julia, G.J., Sri Lakshmi, K. NV., Ranjana, P.K., Manjima, M., Devi, R.R., Rukmini, D., Christina, G., Romate, J., Allen, J.G., Abraham, J., Jacob, A.M. (2022). Prevalence of mental health problems among rural adolescents in India: A systematic review and meta-analysis. Sci Rep. 12(1), 16573. https://doi: 10.1038/s41598-022-19731-2.

Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas). (2018). Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian RI tahun 2018. Retrieved from https://dinkes.babelprov.go.id/sites/default/files/dokumen/bank_data/20181228%20-%20Laporan%20Riskesdas%202018%20Nasional-1.pdf

Sarfika, R., Effendi, N., Malini, H., & Edwin, A., N. (2021). Personal and Perceived Stigmas in Adolescents toward Peers with Mental Disorders in West Sumatra Indonesia. Open Access Macedonian Journal of Medical Sciences, 9(E), 1010–1016. https://doi.org/10.3889/oamjms.2021.6583

Sari, K.O., Ramdhani, N & Subandi. (2020). Kesehatan Mental di Era Digital: Peluang Pengembangan Layanan Profesional Psikolog. Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, 30(4), 337-348. https://doi.org/10.22435/mpk.v30i4.3311

UNICEF.(2021, October 21). The State of the World's Children 2021. Retrieved from https://www.unicef.org/indonesia/id/laporan/state-worlds-children-2021

van den Toren, S. J., van Grieken, A., Lugtenberg, M., Boelens, M., & Raat, H. (2019). Adolescents’ Views on Seeking Help for Emotional and Behavioral Problems: A Focus Group Study. International Journal of Environmental Research and Public Health, 17(1), 191. http://dx.doi.org/10.3390/ijerph17010191

Wahyuningsi, I., Andarini Sri, U., & Yulian, W. (2018). the Correlation Between Training and Experience With Self Efficacy, 8(1), 27–32. http://doi.org/10.25273/jta.v8i1.12362

Weeks, C., Hill, V., & Owen, C. (2017). Changing thoughts, changing practice: examining the delivery of a group CBT-based intervention in a school setting. Educational Psychology Practice, 33(1), 1–5. https://doi.org/10.1080/02667363.2016.1217400

World, H. O. (2023, Januari 3). Managing the COVID-19 infodemic: Promoting healthy behaviours and mitigating the harm from misinformation and disinformation. Joint statement by WHO, UN, UNICEF, UNDP, UNESCO, UNAIDS, ITU, UN Global Pulse, and IFRC. Retrieved from https://www.who.int/news/item/23-09-2020-managing-the-covid-19-infodemicpromoting-healthy-behaviours-and-mitigating-the-harm-from misinformation-and-disinformation




DOI: https://doi.org/10.46576/rjpkm.v4i2.2560

Article Metrics

Abstract view : 424 times
PDF – 367 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Beby Astri Tarigan, Nicholas Chowin, Cornelissen F, Regina Yusvanilla Vebiani, & Rio Fernando Panjaitan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Reswara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat telah terindex pada

   JournalStories Main logo  

MEMBER OF

RJI Main logo 

  Crossref Sponsoring Member Badge 

JOURNAL CITATION

  


RESWARA : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT published by :

LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS DHARMAWANGSA

Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783  Fax. 061 6615190
Surat Elektronik : jpm_reswara@dharmawangsa.ac.id

 

Creative Commons License
Reswara : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat by Universitas Dharmawangsa is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/reswara/index.